Cara mendaftar dan menggunakan Google Analytics
Baca Juga
Google Analytics adalah layanan google yang dapat digunakan untuk melakukan monitoring traffic pada website yang telah didaftarkan secara realtime. Banyak fitur yang dapat digunakan dari Google Analytics, beberapa fitur antara lain monitoring secara realtime berdasarkan lokasi, traffic source, event, conversions dan masih banya lagi.
Untuk melakukan pendaftaran berikut langkagnya
1. Kunjungi situs Google Analytics
2. Login dengan akun google anda, jika anda belum mempunyai akun google silahkan baca
Cara mendaftar atau membuat akun email google (GMAIL)
3. Pilih pendaftaran
4. Isi data sesuai dengan kebutuhan dan klik dapatkan ID pelacakan
5. Masukan script berikut ke script website anda, bisa di footer / header
<script>(function(i,s,o,g,r,a,m){i['GoogleAnalyticsObject']=r;i[r]=i[r]||function(){(i[r].q=i[r].q||[]).push(arguments)},i[r].l=1*new Date();a=s.createElement(o),m=s.getElementsByTagName(o)[0];a.async=1;a.src=g;m.parentNode.insertBefore(a,m)})(window,document,'script','https://www.google-analytics.com/analytics.js','ga');ga('create', 'KODE ANDA', 'auto');ga('send', 'pageview');</script>
ubah kode berwarna merah dengan id yang anda dapatkan saat pendaftaran.
Jika anda menggukan blogspot, anda dapat menambahkan kode dengan cara
buka menu layout pilih add widget sesuai keinginan anda, pilih HTML/Java Script dan masukkan kode diatas.
Setelah anda memasang kode, coba buka website anda dan coba buka Google Analytics dan pilih menu realtime, jika langkah nya sudah benar maka akan tampil seperti berikut ini
Disana anda dapat melihat berapa user yang sedang aktif dan akumulasi data visitor, lokasi visitor dan source visitor anda, sehingga anda dapat dengan mudah melakukan monitoring website. Jika anda pengguna android, anda dapat mengunduh aplikasi Google Analytics yang tersedia di playstore yang sudah pasti akan lebih mempermudah anda dalam monitoring website anda kapan pun dan dimana pun. Sekian Cara mendaftar dan menggunakan Google Analytics, semoga bermanfaat.
Subscribe via Email
Related Post
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Response to "Cara mendaftar dan menggunakan Google Analytics"
Post a Comment